Saturday, September 12, 2009

pakaian muslimah pun diserang

perang masih lagi berjalan walau nampak damai. perang pemikiran terus berlangsung. umat islam diperangi walau tidak menyadari. berbagai penyerangan dilakukan..
perang pemikiran ini meliputi berbagai sudut. sudut pemikiran, hiburan, pendidikan, lingkungan, kebudayaan, bahkan penyerangan ini juga meliputi pakaian.

#sudut pemikiran,:umat islam berfikir sangat sempit, suka dipecah belahkan, ditanamkan pemikiran bahwa islam itu hanya dimesjid, ditanamkan pemahaman bahwa hukum-hukum ALLAH itu kejam, tidak berperi kemanusiaan, dan masih banyak lagi pemikiran-pemikiran buruk yang ditanamkan pada umat islam, termasuklah membenci umat islam sendiri.
#hiburan,:umat islam suka berhibur, dikatakan"berhibur tiada salahnya.."sehingga berbagai musik pun muncul dengan alasan dakwah. pemuda-pemuda islam lebih suka berkumpul dan pergi ke disko dan tempat-tempat hiburan yang lain.

#pendidikan,:umat islam dikotak-kotakkan, sehingga terjadi orang yang mengetahui ilmu umum tidak mengetahui ilmu agama, umat islam hanya menguasai satu bidang ilmu saja. dan lebih parahnya, kebanyakan dari umat islam belajar disebabkan ingin mendapatkan gelar dan kerja yang bagus dengan gaji yang memuaskan.

#lingkungan dan kebudayaan: dalam lingkungan pula, hal-hal dosa dianggap biasa. orang tua seorang gadis akan merasa risau jika anak gadisnya tidak couple/pacaran, dan lain-lain.

"pakaian muslimah pun diserang"
apa yang penulis maksudkan disini...
pakaian muslimah pada hari ini, berbagai model yang diatas namakan "busana muslimah" walau sama sekali tidak sesuai dengan tuntunan islam. itu dari segi bentuk dan corak pakaian muslimah.
bagaimana pula dengan jenis kain yang digunanakan??
sekarang sudah ramai muslimah-muslimah yang memakai tudung/jilbab labuh. tapi sayangnya sebagian mereka kurang memperhatikan jenis kain yang digunanakannya sehingga ramai yang menggunakan kain yang sangat tipis/nipis.
"walau sudah dibuat dua lapis sekali pun tetap masih terlihat bagian dalan kain itu". jadi, walau sudah memakai jilbab/tudung yang labuh, masih tetap keluar dari konsep dan tujuan pakaian itu.

No comments:

Post a Comment

terimakasih sebab sudi mengunjungi blog sy...
smoga bermanfaat untuk semua..